Look up

Selasa, 06 Januari 2009

Unknown 22.50.00
Manfaat Mempelajari dan Mendalami Ilmu Pendidikan
a. Untuk membantu pemecahan masalah dan perencanaan secara konsepsional pendidikan Indonesia.
b. Untuk membentuk pancasila sejati berdasarkan ketentuan-ketentuan seperti di kehendaki oleh pembukuan dan isi UUD 1945.

Perbedaan Mengajar dan Mendidik
Mendidik adalah:
a. Guru sebagai perencana yang harus mempersiapkan apa yang akan dilakukan dalam proses pembelajar.
b. Guru sebagai pelaksana yang harus menciptakan situasi memimpin, merangsang, menggerakkan kegiatan pembelajaransesuai dengan rencana.
c. Penilai yang harus memberikan pertimbangan, menafsirkan dan akhirnya harus memberikan pertimbangan atas tingkat keberhasilan pembelajar tersebut berdasarkan kriteria yang diterapkan baik mengenai aspek keefektifanproses maupun kreatifikasi produk (out put).
Mendidik adalah:
Pada hakekatnya sebagai upaya pengembangan potensi individu secara optimal dengan memberdayakan potensi lingkungan sebagai fasilitator tejadinya perkembangan, upaya disadari, memiliki tujuan yang jelas dan terarah, manusiawi, normatif, dan terjadi sepanjang hayat baik dilingkungan keluarga, sekolah / madrasah maupun di masyarakat
Description: ilmu pendidikan
Reviewer: Unknown
Rating: 4.0
ItemReviewed: ilmu pendidikan

Tidak ada komentar:

Apakah blog ini membantu?

Networking Area